Tampilan situs pedulilindungi.id untuk download sertifikat vaksin Covid-19/pedulilindungi.id
Konten Premium

Lika-liku Transformasi PeduliLindungi Jadi Satu Sehat

Aplikasi PeduliLindungi akan transformasi menjadi Satu Sehat Mobile mulai besok.
Rahmi Yati
Senin, 27 Februari 2023 | 18:36 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA - Tak terasa, aplikasi PeduliLindungi telah menemani keseharian masyarakat Indonesia sejak lahir pada April 2020, atau setelah masuknya virus Covid-19.

Aplikasi ini dikembangkan untuk membantu instansi pemerintah terkait dalam melakukan pelacakan untuk menghentikan penyebaran virus Covid-19. Seiring berjalannya waktu, pandemi Covid-19 mereda. Angka kasus positif pun perlahan melandai.

Penulis : Rahmi Yati
Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya